2018 Kspeed Supercub |
Jaman penulis Kuliah di era 90 an , bebek begini disebut juga Honda Astuti. sebuah sebutan akrab buat bedaiin dengan bebek bebek dari produsen Honda yang datang belakangan seperti Astrea, Grand dsb. Di tangan K Speed , bebek Astuti ini tampil beda.
Kaki kaki Gambot dengan kembang motif retro radial , Spakbor belakang 1/2 badan dan cover pada garpu depan telah membawa bebek retro ini keluar dari cita rasanya yang pas pasan dan cenderung fungsi saja.
Buat pemodifikator dalam negeri , ngak usah kuatir, Disitu ada kemauan pasti ada jalan. Ngak usah stagnan di kelas motor baru, Motor -motor uzur di tanah air juga menunggu sentuhan anda. Via Hi consumption.
No comments:
Post a Comment